Saturday 19 November 2011

10 Hal Yang Mendatangkan Cinta Allah s.w.t.


Pertama, membaca Al Quran dengan merenungi dan memahami maknanya.


Kedua, mendekatkan diri kepada Allah dengan mengerjakan ibadah yang sunnah, setelah mengerjakan ibadah yang wajib. 


Ketiga, terus menerus mengingat Allah dalam setiap keadaan, baik dengan hati dan lisan atau dengan amalan dan keadaan dirinya.


Keempat, lebih mendahulukan kecintaan pada Allah daripada kecintaan pada dirinya sendiri ketika dia dikuasai hawa nafsunya.


Kelima, merenungi, memperhatikan dan mengenal kebesaran nama dan sifat Allah.


Keenam, memperhatikan kebaikan, nikmat dan kurnia Allah yang telah Dia berikan kepada kita, baik nikmat lahir ataupun batin.


Ketujuh, inilah yang begitu istimewa iaitu menghadirkan hati secara keseluruhan tatkala melakukan ketaatan kepada Allah dengan merenungkan makna yang terkandung di dalamnya. 


Kelapan, menyendiri dengan Allah di saat Allah turun ke langit dunia pada sepertiga malam yang terakhir untuk beribadah dan bermunajat kepadaNya serta membaca kalam-Nya (Al Quran).

Kesembilan, duduk bersama orang-orang yang mencintai Allah dan bersama para siddiqin.


Kesepuluh, menjauhi segala sebab yang dapat mengahalangi antara dirinya dan Allah s.w.t..

0 comments: